Breaking News
- panen91
- Ayu Ramadhanisa Raih Juara 3 Menembak Perbakin Cup Banjarmasin
- 4 Nominasi Bergengsi Diraih Drumband MTsN 2 Kota Banjarmasin
- siswi MTsN 2 Kota Banjarmasin Raih Medali Emas dalam Kejurprop Judo 2024
- MTsN 2 Kota Banjarmasin Peringati Hari Kesaktian Pancasila
- 4 Guru MTsN 2 Kota Banjarmasin Menjadi Instruktur Visitasi AKMI 2024
- Hari Rajin Menabung, Kamad : Menabung Cara Cermat Untuk Raih Impian Masa Depan
- MTsN 2 Kota Banjarmasin Gelar Peringatan Hari Santri Nasional 2024
- Survey Lingkungan Belajar, Kamad : Gambaran Informasi Tentang Profil Madrasah
- Keluarga Besar MTsN 2 Kota Banjarmasin Semarakan Maulid Akbar 1446 H
Sebanyak 315 Siswa Kelas IX MTsN 2 Kota Banjarmasin Ikuti Prosesi Pengukuhan
Siswa kelas IX mengikuti acara pengukuhan dan pelepasan di Lima Rasa Platinum Ballroom Restaurant. Acara tersebut dihadiri oleh Kasubbag TU Kementerian Agama Kota Banjarmasin, Kasi Penmad, dan Komite Madrasah. Pada kesempatan tersebut Kasubbag TU Kementerian Agama Kota Banjarmasin, Fakhrurrazi, S.Ag, MA, berpesan kepada para siswa untuk dapat mengimplementasikan ilmu yang didapat, pegang erat nilai-nilai keislaman, dan selalu bersikap dan berprilaku baik. Senin (05 Juni 2023)
Write a Facebook Comment
Tuliskan Komentar anda dari account Facebook
View all comments